Sunday, November 5, 2017

CARA MEMPERCEPAT LOADING IKLAN ADSENSE

CARA MEMPERCEPAT LOADING IKLAN ADSENSE

Akan menjadi masalah ketika kita mencoba memasang iklan lebih dari 1 pada Blog yang kita miliki. Tak perlu di pungkiri, Loading Blog pada saat visitor mencoba masuk pun akan terasa lama menunggu.

Dalam masalah kali ini, Ada 2 jenis seorang Blogger. Yaitu Blogger dengan memiliki tujuan pendapatan. Dan Blogger yang mementingkan Visitor dan pembaca.
Jika kalian kalian adalah seorang Blogger yang sangat mementingkan pembaca, Maka hal ini bisa diatasi malah mungkin bukan menjadi masalah, karena sudah tahu tentang peraturan maximal iklan pada Blog.
Lalu bagaimana bagi seorang Blogger yang mementingkan Penghasilannya ?? Di samping itu, Blogger tersebut memasang iklan lebih dari 5 yang mengakibatkan Loading Blog super Lama.

Sebuah tips sederhana ini saya tulis untuk membantu kalian yang tertuju pada penghasilan dari Blog dengan Adsense.
Dengan memberikan sedikit modifikasi kepada Script iklan, maka Loading Blog yang tadinya super Lama akan segera teratasi.

mari kita simak.
CARA MEMPERCEPAT LOADING IKLAN ADSENSE
1.) Buka Blog dashboard kalian, menuju Tema, dan Edit Html.
2.) Lalu lihat kode dibawah ini.
ini adalah kode awal script iklan adsense.

<script async src="//pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js"></script> <!-- Sidebar --> <ins class="adsbygoogle" style="display:block" data-ad-client="ca-pub-69145196xxxxxxx" data-ad-slot="22081xxxxx" data-ad-format="auto"></ins> <script> (adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({}); </script>


3.) Lihat bagian script yang berwarna merah, itu adalah code Sinkronisasi iklan adsense.
4.) Sebelum pasang kode iklan tersebut, kalian cari dulu kode </head> . Jika sudah ketemu, kita lakukan modifikasi terhadap kode sinkronisasi iklan tadi.
<script async src="//pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js"></script>
ini adalah kode awal sebelum modifikasi. Lalu kita coba memodifikasinya dengan menambahkan kode "async"
maka akan seperti ini
<script async="async" src="//pagead2.googlesyndication.com/pagead/js/adsbygoogle.js"></script>

Lalu letakan tepat diatas Code </head>

5.) Dan untuk pemasangan iklan lain kali, kalian hanya cukup menambahkan code dibawah ini saja tanpa code sinkronisasi yang diatas tadi.

<!-- Sidebar --> <ins class="adsbygoogle" style="display:block" data-ad-client="ca-pub-69145196xxxxxxx" data-ad-slot="22081xxxxx" data-ad-format="auto"> </ins><script> (adsbygoogle = window.adsbygoogle || []).push({});</script>

Dengan cara ini, cukup ampuh mengatasi Loading yang terasa berat hanya karena Css melakukan Loading terhadap iklan saja.
Terima kasih atas kunjungannya. Jangan lupa membaca Artikel terkait Lainnya. Sekian.

3 comments:

  1. tutornya mantap gan, ane coba dulu yaa..

    ReplyDelete
    Replies
    1. Yoi om silahkan...
      Saya juga memakai ini,,
      Lumayan buat Loading Ads jadi tidak terlalu makan waktu..

      Delete
  2. tutornya mantap gan, ane coba dulu yaa..

    ReplyDelete

Berkomentar dengan sopan akan saya balas.
- Tanpa Link aktif
- Tanpa kata-kata kotor

Popular Posts This Week